Minggu, 23 April 2023

Kolaborasi Jasa Raharja Cirebon dan Stakeholder Terkait Persiapan Pelaksanaan Angkutan Lebaran 2023




Bandung – (20 April 2023) 
Bertempat di Aula Rapat Dinas Perhubungan Kota Cirebon, Jasa Raharja Cirebon menghadiri undangan Persiapan Pelaksanaan Angkutan Lebaran Tahun 2023 pada 
Selasa, 18 April 2023. 

Dihadiri oleh Kepala Dinas Perhubungan Kota Cirebon, KBO Polres Cirebon Kota, Kasi 
Intel Korem 063 Cirebon, PSC 911 dan Forkopimda. 

Dengan adanya giat ini diharapkan akan memberikan kenyamanan dan keselamatan bagi para pemudik yang melintas di Kota Cirebon.
PT Jasa Raharja sebagai Member of Indonesia Financial Group (IFG) senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik, mudah, cepat dan tepat sebagai wujud Negara hadir bagi korban kecelakaan alat angkutan umum dan lalu lintas jalan. 

Lorem ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry.